Selasa, 17 Mei 2022

RENDI PRAYOGA P

KELAS : XI TKJ 2


Laporan Web Server


JUDUL : Web Server

      A.    TUJUAN PEMBELAJARAN

1.      Memahami konsep web server

2.      Mampu melakukan instalasi, konfigurasi dan uji coba Web Server

3.      Mampu memahami konsep virtual host

4.      Mampu memahami konsep


      B.     DASAR TEORI

           Web server merupakan  perangkat lunak yang menyediakan layanan akses kepada 

pengguna melalui protokol komunikasi HTTP atau HTTPS atas berkas-berkas yang terdapat 

pada suatu situs web, pengguna menggunakan aplikasi tertentu berupa web browser dalam 

melakukan permintaan. Hasil permintaan halaman – halaman web yang umumnya berbentuk 

dokumen HTML.

            Web dimulai Tahun 1989, Tim Berners-Lee lewat CERN (European Organization for 

 Nuclear Research) mengajukan sebuah proyek yang bertujuan untuk mempermudah 

pertukaran informasi antar para peneliti dengan menggunakan sistem hiperteks. Sebagai hasil 

atas implementasi proyek ini, tahun 1990 Berners-Lee menulis dua program komputer:

·         server web pertama di dunia, yang kemudian dikenal sebagai CERN httpd, yang berjalan pada sistem operasi NeXTSTEP

·         sebuah peramban yang dinamainya sebagai WorldWideWeb


Tahun 1994, Tim Berners-Lee memutuskan untuk membakukan organisasi World Wide Web Consortium (W3C) untuk mengatur pengembangan-pengembangan lanjut atas teknologi-teknologi terkait lainnya (HTTP, HTML, dan lain-lain) melalui proses standardisasi.

Fungsi utama sebuah server web adalah untuk mentransfer berkas atas permintaan pengguna melalui protokol komunikasi yang telah ditentukan. Disebabkan sebuah halaman web dapat terdiri atas berkas teks, gambar, video, dan lainnya pemanfaatan server web berfungsi pula untuk mentransfer seluruh aspek pemberkasan dalam sebuah halaman web yang terkait; termasuk di dalamnya teks, gambar, video, atau lainnya.

Pengguna, biasanya melalui aplikasi web browser, meminta layanan atas berkas ataupun halaman web yang terdapat pada sebuah server web, kemudian server sebagai manajer layanan tersebut akan merespon balik dengan mengirimkan halaman dan berkas-berkas pendukung yang dibutuhkan, atau menolak permintaan tersebut jika halaman yang diminta tidak tersedia.

Saat ini umumnya server web telah dilengkapi pula dengan mesin penerjemah bahasa skrip yang memungkinkan server web menyediakan layanan situs web dinamis dengan memanfaatkan pustaka tambahan seperti PHP, ASP. Pemanfaatan server web saat ini tidak terbatas hanya untuk publikasi situs web, pada prakteknya server web banyak pula digunakan dalam perangkat-perangkat keras lain seperti printer, router, kamera web yang menyediakan akses layanan http dalam jaringan lokal yang ditujukan untuk menyediakan perangkat manajemen serta mempermudah peninjauan atas perangkat keras tersebut

Macam – macam Web Server diantanya:

·         Apache Web Server – The HTTP Web Server

·         Apache Web Server – HTTP Web Server

·         Apache Tomcat

·         Microsoft windows Server 2003 Internet Information Services (IIS)

·         Lighttpd

·         Sun Java System Web Server

·         Xitami Web Server

·         Zeus Web Server

Secara garis besar, sistem yang ada pada web sistem bisa digambarkan sebagai berikut :



Pada sisi server, terdapat beberapa komponen sbb :

·       Web server, berguna memberikan layanan kepada web client.

·    Web application, merupakan program tambahan yang ada pada server web yang membuat tampilan

web bisa dinamis. Beberapa aplikasi yang dipakai seperti perl, asp, jsp dan php. Selain itu web application juga berfungsi sebagai penghubung dan pengambil data ke database sesuai permintaan client.Pada web application dikenal istilah server side scripting dan client side scripting. Server side scripting adalah kode yang ditempat di server dijalankan oleh server, contoh dari server side misal adalah php. Sedangkan client side scripting adalah kode program yang ditempatkan di sisi client yang dijalankan oleh browser di client. Contohnya adalah javascript, applet, jscript dan vbscripts.

·         Db, merupakan database yang disiapkan sebagai tempat data jika diperlukan.

·   Web client, merupakan browser harus bisa menterjemahkan apa yang dikirimkan dari server dan ditampilkan ke user biasanya dalam bentuk GUI.



      C.     TUGAS PENDAHULUAN

1.      Apa fungsi / kegunaan dari web server ?

Fungsi utama dari web server adalah untuk mentransfer atau memindahkan berkas yang diminta oleh pengguna melalui protokol komunikasi yang telah ditentukan. Oleh karena dalam satu halaman web biasanya terdiri dari berbagai macam jenis berkas seperti gambar, video, teks, audio, file dan lain sebagainya, maka pemanfaatan web server berfungsi juga untuk mentransfer keseluruhan aspek pemberkasan dalam halaman tersebut, termasuk teks, gambar, video, audio, file dan sebagainya.

2.      Sebutkan paket yang dibutuhkan untuk menginstall dan menkonfigurasi web server ?

Apache2, php5, phpmyadmin, Mysql-server, lynx, nmap

3.      Jelaskan arti virtual host !

Cara untuk mengatur banyak website atau URL di dalam satu mesin atau satu IP.

4.      Fitur apa saja yang ditawarkan web server ?

Ø http, Setiap program web server bekerja dengan menerima permintaan HTTP dari klien, dan memberikan respon HTTP ke klien tersebut. Respon HTTP biasanya mengandung dokumen HTML tetapi dapat juga berupa berkas raw, gambar, dan berbagai jenis dokumen lainnya. Jika terjadi kesalahan permintaan dari klien atau terjadi masalah saat melayani klien maka web server akan mengirim respon kesalahan yang dapat berupa dokumen HTML atau teks yang memberi penjelasan penyebab terjadinya kesalahan.

Ø Logging, Umumnya setiap web server mempunyai kemampuan untuk melakukan pencatatan/logging terhadap informasi detil mengenai permintaan klien dan respon dari web server dan disimpan dalam berkas log, dengan adanya berkas log ini maka akan memudahkan web master untuk mendapat statistik dengan menggunakan tool log analizer.

Ø Virtual hosting, yang berguna untuk melayani banyak website hanya dengan menggunakan satu alamat IP.

Ø Otentifikasi, Fitur untuk mengotorisasi suatu permintaan dari klien sebelum menggunakan sumber daya yang dimiliki oleh web server (biasanya User dan Password)

Ø kompresi konten, (misal menggunakan enkoding gzip) untuk mengurangi waktu respon server sehingga penggunaan pita data/Bandwith menjadi lebih hemat.

Ø dukungan https, (dengan SSL, atau TSL) yang memungkinkan koneksi yang aman (dengan enkripsi) ke server pada port 433 berbeda dengan koneksi HTTP biasa di port 80

Ø pengaturan bandwith, (Bandwith throttling) yang berfungsi untuk membatasi kecepatan respon dengan tujuan tidak membanjiri jaringan dan menghemat pita data (bandwith) agar dapat melayani klien lebih banyak.



      D.    PERCOBAAN

1.      Praktikum 1 : Installasi dan konfigurasi dasar apche web server

a.    Konfigurasi ip address dengan defaulf gateway 10.252.108.9

b.    Masuk pada server yang telah ada dengan perintah sudo ssh 10.252.108.68

c.    Installasi paket apche2 dengan menggunakan apt-get install apache2

d.   Install nmap dengan perintah apt-get install nmap kemudian cek apache dengan menggunakan nmap sehingga tampil seperti berikut



e.    install lynx untuk mengecek web server dengan menggunakan browser dengan menggunakan apt-get install lynx kemudian cek lynx dengan perintah lynx http://localhost yang hasilnya akan seperti berikut



f.     Install php5

g.    Masuk pada direktori /var/www dan edit dengan menggunakan perintah nano index.php dan isikan seperti pada gambar



h.    Kemudian cek pada web browser dengan perintah pada terminal lynx http://localhost/index.php sehingga muncul seperti berikut



i.      Install MySQL dengan apt-get install mysql-server. Pada saat instalasi akan dimintai untuk masuk pada user root untuk masuk pada mysql untukmembuat database. Dan kemudian tes MySQL dengan menggunakan nmap localhost sehingga seperti berkut



2.      Praktikum 2 : Membuat User Direktory

a.    Buat link 2 file dari mod_available kemudian restart apache



b.    Buat file directori public_html pada /etc/skel/ sehingga setiap user yang terbentuk otomatis mempunyai direktori public_html. Selanjutnya buat sebuah user



Cek user yang dibuat apakah punya public_html



c.    Restart apahe kemudian buka browser pada terminal dan jalankan lynx http://localhost/~fajar dan akan muncul sepert berikut




3.      Praktikum 3 : Virtual Host

Virtual Host adalah cara untuk mengatur banyak website atau URL di dalam satu mesin atau satu IP. Misalkan kita mempunyai banyak domain tapi hanya mempunyai server web. Cara untuk mengatasi masalah itu adalah dengan cara membuat beberapa virtualhost yang ada di apache.

a.   Pada file /etc/hosts tambahkan nama domain untuk akses website dengan nano /etc/hosts



b.    Edit file /etc/apache2/httpd.conf dengan nano

Dimana DocumenRoot ini adalah tempat penyimpanan file yang telah dibuat



c.     Buka dengan menggunakan browser lynx menggunakan www.akbar.com dan admin.akbar.com dan hasilnya seperti berikut



  E.     KESIMPILAN

            Sebelum meggunakan we server kita harus menginstall beberapa paket yang dibutuhkan oleh web server, diantaranya php5 , lynx, nmap dan mysql .

      Dengan menggunakan virtual host kita bisa mengatur banyak website atau URL didalam satu IP. Contohnya website domain www.akbar.com dan admin.akbar.com diatur pada satu IP yang sama yaitu 10.252.108.68. Meskipun berada pada IP yang sama setiap website tetap bisa diatur untuk tampilan atau  halaman yang berbeda. Secara umum dengan menggunakan web server kita bisa mentrasfer atau memindahkan berkas yang diinginkan. 

 

Laporan DNS Server


JUDUL : DNS Server

A.    TUJUAN PEMBELAJARAN
1.      Memahami konsep DNS.
2.      Mampu melakukan installasi, konfigurasi, dan uji coba DNS Server.
3.      Mampu menerapkan konsep Master-Slave DNS Server.

B.     DASAR TEORI
DNS server adalah server yang dapat melayani permintaan dari client untuk mengetahui alamat yang digunakan oleh sebuah domain. Jadi, misalnya kita ingin mengakses facebook.com, maka server DNS akan mencari alamat dari facebook agar komputer kita dapat terhubung dengan facebook.
Biasanya untuk menggunakan Server DNS, kita harus memasukan alamatnya dari server tersebut dalam pengaturan IP address di komputer kita. Biasanya privider-provider penyedian jasa internet sudah menyediakan alamat dari DNS server yang bisa kamu gunakan.
Jika kamu menggunakan router, kamu bisa membuat DNS server sendiri, kemudian alamat dari router tersebut bisa kamu gunakan sebagai DNS di komputermu. Namun, yang tetap berperan dalam pencarian alamat IP tetaplah DNS server yang dimiliki oleh provider.
Ketika alamat IP dari sebuah website sudah bisa diketahui, komputer kita akan melakukan cache DNS. Ketika komputer kita sudah mengetahui alamat dari sebuah website, komputer kita akan mengingatnya. Sehingga jika ingin mengaksesnya kembali, tidak perlu lagi melakukan pencarian alamat IP website tersebut.
DNS merupakan sistem yang bisa menerjemahkan nama domain menjadi IP address. Contohnya seperti gambar di atas, saya bisa mengetahui alamat IP dari facebook.com menggunakan tools nslookuo, dimana tools ini sendiri merupakan tools diagnotics untuk DNS.


Tanpa DNS, komputer tidak akan tau berapa alamat yang digunakan oleh facebook dan website lainnya juga. Dan jika alamat IP tidak diketahui, maka tidak akan terjadi koneksi antara mereka.
Pada jaringan internetworking, setiap komputer di dunia ini saling berhubungan dengan menggunakan IP address saja. Seperti halnya saat kita mengakses facebook.com, sebenarnya komputer kita tidak benar-benar menganggapnya sebagai facebook.com, melainkan sebagai 173.252.120.6 (alamat asli dari facebook).Kalau kamu tulis alamat dari facebook tersebut di address bar browsermu, maka akan tampil halaman facebook.
DNS ini sangat penting sekali keberadaannya. Kalau tidak ada DNS, kita mesti menghafal alamat IP dari facebook untuk bisa mengaksesnya. Tidak masalah kalau cuma menghafal alamat dari facebook saja, tapi kalau harus menghafal semua alamat yang dimiliki website lain, barulah menjadi masalah besar.
Oleh karena itulah DNS ini hadir membantu meringankan kesulitan tersebut. Kita tidak perlu lagi menghafal angka-angka yang notabene sangat sulit dihafal. Kita hanya perlu menghafal nama domainnya saja, yang faktanya lebih mudah dihafal dibanding IP address.

C.    PERCOBAAN
a.      Percobaan 1
1.      Melakukan login root ke linux
2.      Melakukan instalasi paket
 #apt-get install bind9

3. Melakukan konfigurasi pada file /etc/bind, pada file named.conf, named.conf.local, dan named.conf.options. Mengubah isi file untuk konfigurasi sesuai dengan panduan.

Konfigurasi file named.conf
Konfigurasi file named.conf.local
Konfigurasi file named.conf.options

4.      Selanjutnya menyiapkan 2 file yang ada pada namd.conf.local yaitu /cache/bind/db.takehome dan /var/cache/bind/db.reserve. Lalu memindahkan ke direktori /var/cache/bind/ dan buat 2 file tersebut. Sesuaikan konfigurasi no IP dan domain yang di buat.

Konfigurasi file db.takehome yang saya ubah menjadi db.akbar
Konfigurasi file db.reserve
2 file diatas ini adalah untuk mengatur set IP address pada Laptop saya, dan akan disesuaikan dengan domain yang saya buat.
5.      Melakukan testing pada hasil percobaan 1
Hasil Percobaan melalui nslookup untuk mengetahui IP Address dan Domain.

b.      Percobaan 2
1.      Pertama yang harus dilakukan adalah menambahkan configurasi virtual domain pada file /etc/bind/named.conf.local sehingga seperti berikut
2.      Kemudian buat file virtualdomain.conf pada direktori /var/cache/bind dan isikan nama domain yang akan dibuat, yaitu domain admin.info dan jarkom.info seperti berikut
3.      Buat dua file tersebut copi dari file domain yang sudah dibuat sebelumnya dan diikuti dengan merestart dns server
4.      Setelah selesai, melakukan testing dengan ping e domain baru tersebut dan hasilnya domain berhasil dibuat pada dns server dan dapat tersambungkan pada domain tersebut

D.    KESIMPULAN
Konfigurasi file forward yang digunakan untuk menerjemahkan dari dns ke ip address itu sangat wajib dibuat. Walaupun konfigurasi file reverse yang digunakan untuk konversi ip address ke dns itu bersifat optional tetapi alangkah baiknya kita mengkonfigurasi file tersebut. DNS slave berfungsi untuk menjadi cadangan ketika DNS master rusak. 
Manfaat dns master ini memegang daftar lengkap dari sebuah domain yang dikelolanya sedangkan dns slave adalah sebagai backup dari primary server, apabila primary server crash atau untuk mempermudah pendelegasiannya.


LAPORAN DATABASE SERVER

1.TUJUAN

1. Siswa menguasi teori dasar instalasi web server, php enginee, database server MySQL 2. Siswa menguasai dan menerapkan instalasi dan konfigurasi : • MySQL database server • Apache Web Server • Konfigurasi PHP Engine

2.LANDASAN MATERI

Beberapa Software database server antara lain: Oracle, MS SQL Server, MS Access, Informix, PostgreSQL, MySQL, dll • AppServ bukan merupakan database Server,di dalamnya ada bundel • Pada AppServ terdapat Apache,dan diamond adalah program yang dijalankan terus-menerus saat komputer dihidupkan. • Diamond= Service

3.LANGKAH KERJA

A.INSTALASI  

1.Sebelum Instalasi Pastikan di di Drive Windows tidak ada Directory Apache Sediakan Master AppServ-win32.2.4.0

 

2.Proses Instalasi Muncul kotak dialog Welcome Muncul kotak dialog Choose Direction Folder Ket:Space Required : 21084 K Space Available: 1600592 K  Muncul kotak dialog Setup Type : Typical,Compact, Custom.Pilih Typical lalu Next  Muncul kotak dialog Apache httpd Server, Server Name : diisi dengan nama server Administator's Email Address : diisi untuk permohonaan bantuan jika ada error HTTP Port : port HTTP yang digunakan,sebaiknya dibiarkan saja lalu di Next  Muncul kotak dialog MySQL Database: (Server Information) User Name: nama user Password : kata kunci Charset : sebaiknya dibiarkan saja lalu di Next.  Muncul kotak dialog Setup, tunggu hingga proses selesai.  Muncul kotak dialog Finished, tekan Close. 3.Cek Hasil Instalasi • Lihat pada toolbar bawah akan tampak lampu hijau, tanda tools berjalan. • Buka pada drive tempat instalasi AppServ tersebut. • Buka pada Control Panel – Administrative Tools – Services.Lihat pada sebelah kanan layanan AppServ telah ada. • Buka http://localhost, lihat tampilannya

A.KONFIGURASI 1.

Mengadministasi MySQL

1.Login MySQL Server

Syarat : harus mempunyai account dan password pada MySQL Server Secara default setelah instalasi, MySQL menyediakan user account bernama root, tanpa password. Account root sebagai administrator mempunyai hak dan kekuasaan paling tinggi. Syntax Login: Linux : # mysql –h nama_host -u nama_user –p password Windows: C:\> mysql –h nama_host -u nama_user –p password Note : urutan : host_name, user_name, password boleh terbolak-balik Ket.: Nama_host (hostname) : menunjukkan dari mana user login ke MySQL Server Nama_user (username) : nama user yang telah ada di MySQL server Password : password user account Contoh: Mysql –h localhost –u nova –p enter 2.Konfigurasi Login ke MySQL Server G:\>cd AppServ G:\AppServ>dir Volume in drive G is WIN2K Volume Serial Number is 80B7-EE6B Directory of G:\AppServ 18/09/2006 18/09/2006 18/09/2006 18/09/2006

09:34 09:34 09:34 09:34



. .. apache mysql

18/09/2006 09:34

php 18/09/2006 09:34 32.502 uninstal.log 18/09/2006 09:34

www 1 File(s) 32.502 bytes 6 Dir(s) 1.587.490.816 bytes free G:\AppServ>cd mysql G:\AppServ\mysql>cd bin G:\AppServ\mysql\bin>mysql -u root {memulai mysql} Welcome to the MySQL monitor. Commands end with ; or \g. Your MySQL connection id is 12 to server version: 4.0.18-nt Type 'help;' or '\h' for help. Type '\c' to clear the buffer. mysql> show databases; {memunculkan database} +----------+ | Database | +----------+ | mysql | | test | +----------+ 2 rows in set (0.00 sec) mysql> use mysql; {menggunakan mysql} Database changed mysql> show tables; +-----------------+ | Tables_in_mysql | +-----------------+ | columns_priv | | db | | func |nm | host |

| tables_priv | | user | +-----------------+ 6 rows in set (0.01 sec) mysql> select user,host,password from user; {menampilkan informasi berupa nama user dan password dari user} +------+-----------+----------+ | user | host | password | +------+-----------+----------+ | root | localhost | | | root | % | | | | localhost | | | |% | | +------+-----------+----------+ 4 rows in set (0.02 sec) muncul 2 root pokok 1.local host 2.% tanda "%:" berarti darimana saja mysql> update user set password=password 'stembayo' where user=''; ERROR 1064: You have an error in your SQL syntax. Check the manual that corresp onds to your MySQL server version for the right syntax to use near ''stembayo' w here user=''' at line 1 mysql> update user set password=password('stembayo') where user=''; {mengubah settingan password} Query OK, 2 rows affected (0.07 sec) Rows matched: 2 Changed: 2 Warnings: 0 {dienkripsi} password=password ' --> untuk tipe string

mysql> flush privileges; { mengeksekusi bin } Query OK, 0 rows affected (0.10 sec) note: "jgn keluar command prompt sebelum eksekusi berhasil" 3.Akses ke MySQL Microsoft Windows 2000 [Version 5.00.2195] (C) Copyright 1985-1999 Microsoft Corp. G:\>cd AppServ G:\AppServ>cd mysql G:\AppServ\mysql>cd bin G:\AppServ\mysql\bin>mysql -h localhost -p Enter password: ******** Welcome to the MySQL monitor. Commands end with ; or \g. Your MySQL connection id is 13 to server version: 4.0.18-nt Type 'help;' or '\h' for help. Type '\c' to clear the buffer. mysql>quit; {keluar command prompt} mysqld start {memulai mysqld lagi} 2. Mengadministrasi Database Beberapa Software database server antara lain: Oracle, MS SQL Server, MS Access, Informix, PostgreSQL, MySQL, dll 3.

Mengadministrasi PHPMyAdmin

Kita dapat mengadministrasi phpMyAdmin dengan membuka file config.inc.php dengan program Word Pad.Pathnya dapat kita temukan pada: Drive:AppServ\www\phpMyAdmin\config.inc.php $cfg['PmaAbsoluteUri'] = 'http://localhost/phpMyAdmin/ $cfg['Servers'][$i]['user'] = 'root'; // MySQL user $cfg['Servers'][$i]['password'] = 'stembayo'; // MySQL password (only needed

4.

Mengadministrasi Apache

Untuk mengadministrasi Apache kita dapat membuka file httpd.conf dan membuka dengan Word Pad.Pathnya dapat kita temukan pada Drive:AppServ\apache\conf\httpd.conf 1.Web Software web server : apache, IIS Internet Information Service (WinXP, Win2K), PWS (win98 Personal Web Server), Xitami, dll Mengecek Web Server • Buka Internet Explorer, ketikkan http://localhost maka akan muncul tampilannya. 2.Port # # Port: The port to which the standalone server listens. Certain firewall # products must be configured before Apache can listen to a specific port. # Other running httpd servers will also interfere with this port. Disable # all firewall, security, and other services if you encounter problems. # To help diagnose problems use the Windows NT command NETSTAT -a # Port 80

3.Directive Alias Alias /mftwew/ "G:/Apache/www/myweb/"

Options None

4..htaccess

Laporan Konfigurasi Mail Server

1.   Langkah yang pertama kali yaitu menginstall paket aplikasi yang dibutuhkan dengan cara :
·        apt-get install postfix courier-pop courier-imap --> y --> ok
2.   Setelah itu pilih internet site

3.   Kita masukan domain yang akan kita gunakan untuk alamat Mail sever kita
  
4.   Kemudian muncul seperti ini pilih no

5.     Selanjutnya yaitu membuat directory mail server dengan cara
·        maildirmake /etc/skel/Maildir/
·        kemudian kita harus menambahkan user dengan cara :
·        adduser user1
·        setting seperti gambar dibawah -->Ctrl + X --> y --> enter
6.   jika ingin menambahkan user lagi caranya hamper sama tinggal mengganti user1 dengan nama yang diinginkan contoh:
·        adduser user2

 
7.   nano /etc/postfix/main.cf
·        tambahkan “home_mailbox = Maildir” -->Ctrl + X --> y --> enter
8.   Kita konfigurasi ulang postfix dengan cara
·       dpkg-reconfigure postfix --> enter

9.   setelah itu kita memilih internet site


10.    selanjutnya kita memasukkan lagi nama domain tadi
 

11.    setelah itu kosongkan saja --> enter
 

12.    kemudian muncul gambar seperti berikut --> enter

13.    muncul tampilan seperti gambar dibawah, pilih NO
14.    muncul tampilan “local network” seperti gambar dibawah , kemudian kita tambahkan ip pada baris akhir.
 

15.    muncul tampilan “use procmail for local delivery” pilih NO
 

16.    muncul gambar dibawah ini , enter
 
17.    muncul gambar dibawah ini , enter
 

18.    selanjutnya pilih ipv4 --> enter

 

19.      langkah selanjutnya kita tambahkan konfigurasi pada file db yang kita buat di konfigurasi dns dengan cara :
·        nano /etc/db.wiseman
·        setting seperti gambar dibawah --> Ctrl + X --> y --> enter
 

20.    lalu edit juga file db.192 dengan cara :
·        nano /etc/bind/db.192
·        setting seperti gambar dibawah --> Ctrl + X --> y --> enter
 

21.    setelah itu kita restart paket aplikasi dengan cara :
service postfix restart
rndc reload
service bind9 restart
 

22.      pengujian mail server dengan cara :
 telnet debian.wiseman.com 25

 
23.  mengecek pesan telnet dengan cara :
 telnet debian.wiseman.com 110

24.  install squirrelmail dengan cara :
 apt-get install squirrelmail
squirrelmail-configure --> 2 --> enter
 

25.  ketik 2 --> ketik 1 --> isikan domain anda --> enter --> save
 

26.  ketik A --> 4 --> isikan domain anda --> enter

 

27.   ketik B --> ketik 4 --> isilah domain anda --> save --> quit
 
28.    Ketik “nano /etc/apache2/apche2.conf” --> tambahkan skrip taruh paling bawah seperti ini :
 
29.    Buka nano /etc/squirrelmail/apache.conf --> ubah seperti ini:
 

30.    Service apache2 restart --> w3m mail.wiseman.com untuk mengecek squirrelmail berhasil atau tidak.
 

31.    Sekarang cek di browser mu dengan memasukan mail.wiseman.com pada kolom url. Dan login dengan user yang sudah dibuat .

 

32.      Pilih compose lalu isi kolom dan send:

 

33.    Lalu login dengan user lain untuk melihat pesan :

 

34.    Ini jika sudah seperti ini maka berhasil

 


Soal SMK Pilihan Ganda dan Jawaban Adminstrasi System Jaringan (ASJ) Kelas XI TKJ


Soal SMK Pilihan Ganda dan Jawaban Adminstrasi System Jaringan (ASJ) Kelas XI TKJ, Soal Pilihan Ganda dan Jawaban Adminstrasi System Jaringan (ASJ) Kelas XI TKJ, Soal Pilihan Ganda dan Jawaban ASJ Kelas XI TKJ, soal asj pilihan ganda dan jawaban kelas XI TKJ, kumpulan Soal SMK Pilihan Ganda dan Jawaban Adminstrasi System Jaringan (ASJ) Kelas XI TKJ
 
1.Server yang dapat membuat sistem berbasis Unix (seperti Linux) untuk melakukan sharing resource 
dengan sistem berbasis Windows adalah.....
    a. Apache   
    b. Proxy   
    c. Samba    
    d. Squirel   
    e. Squid   
    Jawaban: c

2.Kekurangan DNS yaitu. . .
    a. Salah semua   
    b. DNS tidak mudah untuk diImplementasikan   
    c. Tidak bisa membuat nama domain   
    d. Tidak Konsisten   
    e. Berbayar    
    Jawaban: e

3.Surat yang berbentuk elektronik dan dikirim dengan jaringan internet disebut
    a. e-Mail Correct   
    b. Sending   
    c. Chatting   
    d. Telnet   
    e. MIRC   
    Jawaban: a

4.192.168.0.10 merupakan contoh pemberian alamat pada sebuah komputer yang akan dihubungkan 
dalam sebuah jaringan. Angka-angka tersebut dikenal dengan :
    a. Protokol   
    b. IP Address    
    c. Konfigurasi   
    d. Domain   
    e. TCP/IP   
    Jawaban: b

5.Suatu aturan dimana pemilik program tetap memegang haknya tetapi orang lain dimungkinkan
untuk menyebarkan dan memodifikasi, dengan syarat source code asli harus diikutsertakan dalam 
distribusinya disebut.....
    a. OEM (Original Equipment Manufacturer)   
    b. TTL (Time to Live)   
    c. OEP (Overseas Employment promoters)   
    d. GPL (General Public License)    
    e. RTO (Request Time Out   
    Jawaban: d

6.domain .go.id berarti
    a. domain tersebut milik suatu perkumpulan   
    b. domain tersebut milik pripadi perorangan   
    c. domain tersebut milik suatu perusahaan   
    d. domain tersebut milik suatu kampus   
    e. domain tersebut milik pemerintahan    
    Jawaban: e

7.Two devices on a LAN are unable to communicate. What 2 common IP addressing problems should be investigated first?
    a. IPX has been installed over IP   
    b. The default gateway is missing or wrong   
    c. Duplicate IP addresses have been assigned    
    d. No WINDS server has been defined on the network   
    e. The cable might be loose   
    Jawaban: c

8.Mail Server digunakan pada
    a. FTP   
    b. TCP/IP   
    c. Bitnet    
    d. DNS   
    e. DHCP   
    Jawaban: c

9.Salah satu segmen putus maka akan mengganggu seluruh jaringan merupakan ciri-ciri topologi:
    a. STAR   
    b. BUS   
    c. LOKAL   
    d. TREE   
    e. RING    
    Jawaban: e

10.Server Web antar Platform yang dapat berjalan dibeberapa platform seperti linux dan windows adalah. . .
    a. Web route   
    b. Apache    
    c. Xampp   
    d. Web Server   
    e. DHCP server   
    Jawaban: b

11.What name resolution protocol is most commonly used in large environments including the Internet?
    a. Hosts   
    b. WINS   
    c. DNS    
    d. ARP   
    e. NetBIOS   
    Jawaban: c

12.Berapa kecepatan akses data pada access point yang memiliki standar kode IEEE 802.11g :
    a. 216Mb/s   
    b. 54Mb/s    
    c. 432Mb/s   
    d. 11Mb/s   
    e. 108Mb/s   
    Jawaban: b

13.Nama domain host / server www.asus.co.tw berlokasi di?
    a. Singapura   
    b. Taiwan    
    c. Thailand   
    d. Swiss   
    e. China   
    Jawaban: b

14.Windows Server 2003 mulai dikerjakan pada tahun
    a. akhir 2002   
    b. Awal 2003   
    c. awal 2001   
    d. 2003   
    e. Akhir 2000    
    Jawaban: e

15.Bridges operate at the_________ OSI level.
    a. The Network Layer   
    b. The Transport Layer   
    c. The Data-Link Layer    
    d. The Session Layer   
    e. Top Layer   
    Jawaban: c

16.Caching adalah tugas dari.
    a. IP address   
    b. GNU   
    c. PHP dan Perl   
    d. MySQL Data base   
    e. Proxy Server    
    Jawaban: e

17. domain secure.facebook.com merupakan
    a. Second level domain   
    b. Root   
    c. Salah semua   
    d. Top level domain   
    e. Sub domain    
    Jawaban: e

18.Pengkabelan Crossover digunakan untuk
    a. Perangkat yang sama dalam jaringan    
    b. Perangkat Printer   
    c. Perangkat yang berbeda dalam jaringan   
    d. Perangkat keras   
    e. Perangkat Modem ke Modem   
    Jawaban: a

19.Berapa kecepatan akses data pada access point yang memiliki standar kode IEEE 802.11g :
    a. 108Mb/s   
    b. 11Mb/s   
    c. 54Mb/s    
    d. 432Mb/s   
    e. 216Mb/s   
    Jawaban: c

20.Media komunikasi Wireline adalah media komunikasi yang menggunakan
    a. Infra Merah   
    b. Gelombang Radio   
    c. Bluetooth   
    d. Kabel    
    e. Satelit   
    Jawaban: d

21. Untuk mendeteksi apakah hubungan komputer dengan jaringan sudah berjalan dengan baik, utilitas yang digunakan adalah.....
    a. Route   
    b. Tracert   
    c. ping    
    d. tail   
    e. route - pr   
    Jawaban: c

22. Lease time at configurating DHCP Server means
    a. Time to live   
    b. Time to leave   
    c. Time to borrow an IP Address    
    d. Time to making DHCP Server   
    e. Time to activate IP Address   
    Jawaban: c

23. IP address terdiri atas dua bagian yaitu.....
    a. kelas A dan kelas D   
    b. bit dan nyble   
    c. internet dan local   
    d. network ID dan broadcast ID   
    e. network ID dan host ID    
    Jawaban: e

24.Panjang Maksimal jangkauan tranmisi sinyal media kabel Unshield Twisted Pair adalah
    a. 100 M    
    b. 150 M   
    c. 250 M   
    d. 200 M   
    e. 300 M   
    Jawaban: a

25. What is the first octet range for a class B IP address?
    a. 127-191   
    b. 1-127   
    c. 128-191    
    d. 128-255   
    e. 192-223   
    Jawaban: c

26. Server Web antar Platform yang dapat berjalan dibeberapa platform seperti linux dan windows adalah. . .
    a. Web Server   
    b. DHCP server   
    c. Web route   
    d. Xampp   
    e. Apache    
    Jawaban: e

27. How many devices can communicate simultaneously within a Token-ring LAN?
    a. One for each MAU on the LAN   
    b. Two   
    c. One    
    d. As many devices as the administrator defines within the NOS   
    e. Between 1 and 5 if the  ring speed is 16mbp/s   
    Jawaban: c

28. What is the maximum number of host IDs available on a class C address?
    a. 65,534   
    b. 192   
    c. 16,384   
    d. 126   
    e. 254    
    Jawaban: e

29. Pengkabelan Crossover digunakan untuk
    a. Perangkat yang berbeda dalam jaringan   
    b. Perangkat Modem ke Modem   
    c. Perangkat Printer   
    d. Perangkat keras   
    e. Perangkat yang sama dalam jaringan    
    Jawaban: e

30. WISP singkatan dari
    a. Wifi Internet Service Protocol   
    b. Wireless Internet Server Provider   
    c. Wireless Internet Service Provider    
    d. Wired Internet Server Protocol   
    e. Wireless Internet Sharing Protocol   
    Jawaban: c

31. How many physical addresses can be assigned to a NIC?
    a. Three; One by the IEEE, one by the NIC vendor, and one by the Network Administrator   
    b. Depends on the NIC driver   
    c. Depends on the NOS   
    d. Two   
    e. One    
    Jawaban: e

32. kepanjangan dari WAN adalah
    a. wong area network   
    b. wide area network    
    c. web area net   
    d. wide areal network   
    e. word area networking   
    Jawaban: b

33. Sedangkan Subnet Mask 255.255.255.246 termasuk dalam kelas?
    a. D   
    b. B   
    c. A   
    d. C    
    e. E   
    Jawaban: d

34. FTP Server was part of..
    a. Mail Server   
    b. File Server   
    c. Terminal Server   
    d. VPN Server   
    e. Application server    
    Jawaban: e

35. Penulisan IP Address 10.208.15.240 dalam bentuk binary ditulis sebagai berikut :
    a. 00001010.11010000.00001111.11010000   
    b. 00001010.11010000.00001111.11100000   
    c. 00001010.11010000.00001111.11111000   
    d. 00001010.11010000.00001111.10110000   
    e. 00001010.11010000.00001111.11110000    
    Jawaban: e

36. Windows Server 2008 mendukung sistem klien dengan..
    a. Linux   
    b. Windows Xp   
    c. Sistem Operasi Jaringan   
    d. Jaringan Dunia   
    e. windows Vista    
    Jawaban: e

37. Alat yang digunakan untuk dapat koneksi ke internet adalahChoose one answer.
    a. Modem    
    b. Land Card   
    c. Line Telepon   
    d. Dial Up   
    e. Printer   
    Jawaban: a

38. Keunggulan DNS adalah. . .Choose one answer.
    a. DNS mudah untuk diImplementasikan diProtocol TCP/IP   
    b. DNS tidak mudah di instal   
    c. semua salah   
    d. semua benar   
    e. DNS Server mudah untuk Dikonfigurasikan(Bagi Admin)    
    Jawaban: e

39. Layanan yang Memberikan nomor IP kepada komputer yang memintanya Disebut Sebagai
    a. DNS server   
    b. File server   
    c. FTP server   
    d. DHCP server    
    e. Web server   
    Jawaban: d

40. Salah satu Server WEB yang yang terkenal di Linux adalah
    a. Apache    
    b. MySql   
    c. PHP   
    d. Perl   
    e. GNU   
    Jawaban: a

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda